ANALISIS KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH PROVINSI PAPUA DIMASA PANDEMI COVED- 19
DOI:
https://doi.org/10.55049/jeb.v12i1.63Kata Kunci:
Desentralisasi, Kemandirian, Indek Kemampuan, pertumbuhanAbstrak
Untuk mengetahui Kemampuan keuangan daerah dan kemandirian keuangan daerah dan Indeks Kemampuan Belanja Rutin, perkembangan Belanja daerah, belanja Rutin, Pendapatan Daerah dan PAD dan dana Transfer Provinsi Papua di masa pandemi Covid-19. Penelitian ini menggunakan data time saries dengan sumber data laporan Realisasi Anggaran pendapatan Belanja Daerah Provinsi Papua. Hasil Analisis menunjukkan bahwa kemandirian keuangan daerah menunjukkan bahwa mempunyai tingkat kemandirian yang sedang, indeks kemampuan belanja rutin menunjukkan bahwa proporsi kemampuan PAD untuk membiayai belanja rutin masih dibawah 20% dari total belanja dan total Anggaran pemerintah daerah Provinsi Papua dan proporsi perkembangan untuk belanja rutin ditahun 2020 cukup signifikan dan total belanja pemerintah daerah Provinsi Papua justru mengalami peningkatan dimasa pandemi, demikian dengan proporsi perkembangan PAD.
Kata kunci: Desentralisasi, Kemandirian, Indek Kemampuan dan pertumbuhan
Unduhan
Referensi
Arikunto, S. 2006. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: Bumi Aksara
Bastian, Indra, 2001, Akuntansi Sektor Publik di Indonesia. Edisi Pertama. Yogyakarta: BPFE, UGM.
Badan Perencanaan Pembangunan daerah 2019-2023 Rencana Strategi Provinsi Papua,
Halim Abdul. 2004 Akuntansi Sektor Publik: Akuntansi Keuangan Daerah. Jakarta: Salemba Empat.
Mahmudi. (2010). Manajemen Keuangan Daerah , Erlangga.Jakarta
---------------- (2016) Analisis Laporan keuangan Pemerintah Daerah. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.
Mardiasmo (2006), Otonomi Daerah Sebagai Upaya Memperkokoh Basis Perekonomian Daerah. Jurnal Ekonomi Rakyat, Artikel Th. I No.4 Juni 2002. Jakarta.
Rahayu, Ani Sri, 2010, Pengantar Kebijakan Fiskal, PT Bumi Aksara, Jakarta.
Simamora, Henry. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia. STIE YKPN. Yogyakarta.
Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara