Elaborasi Manajemen Keuangan Dan Implementasi Akuntabilitas Bendahara Terhadap Penyerapan Anggaran Belanja Pada Dinas Sosial Kota Jayapura

Penulis

  • John Agustinus Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Port Numbay Jayapura

DOI:

https://doi.org/10.55049/jeb.v16i2.301

Kata Kunci:

Kinerja Bendahara, Implementasi Akuntabilitas, Penyerapan Anggaran

Abstrak

Anggaran memiliki fungsi sebagai alat perencanaan dan sebagai alat pengendalian. Anggaran sebagai alat perencanaan mengindikasikan target yang harus dicapai oleh pemerintah, sedangkan anggaran sebagai alat pengendalian mengindikasikan alokasi sumber dana public. Penyerapan anggaran pada Dinas Sosial Kota Jayapura Provinsi Papua dipengaruhi oleh Kinerja bendahara, Implentasi Akuntabilitas, semakin kinerja bendahara dan akuntabilitas baik maka dalam implementasi penggunaan anggran semakin baik. Hasil penelitian menunjukkan Secara bersama-sama variabel Kinerja Bendahara dan Implementasi Akuntabilitas dapat memberikan pengaruh positif terhadap peningkatan Penyerapan Anggaran pada Dinas Sosial Kota Jayapura Provinsi Papua. Secara parsial baik variabel Kinerja Bendahara dan Implementasi Akuntabilitas menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap Penyerapan Anggaran pada Dinas Sosial Kota Jayapura Provinsi Papua. Faktor yang dominan berpengaruh terhadap Penyerapan Anggaran pada Dinas Sosial Kota Jayapura Provinsi Papua adalah variabel Kinerja Bendahara.

 

 

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Biografi Penulis

John Agustinus, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Port Numbay Jayapura

 

 

Referensi

Anfujatin. 2016. Analisis Faktor-Faktor yang Menyebabkan Rendahnya Penyerapan Anggaran Belanja pada SKPD Kabupaten Tuban’, 14(1), pp. 1–18. Available at: jurnal.untag. sby.

Dharma, Surya. 2005. Manajemen Kinerja Falsafah Teori dan Penerapannya. Pustaka Pelajar. Jakarta

Elim, Meyulinda Aviana dan Yusfarita. 2010. Pengaruh Struktur Aktiva, Tingkat Pertumbuhan Penjualan, dan Return on Asset terhadap Struktur Modal PadaPerusahaan Manufaktur diBEJ. Jurnal EFEKTIF Vol. I / No. 1 Juni.

Gujarati, N. D. (2012). Dasar-Dasar Ekonometrika. Jakarta: Salemba.

Halim. 2008. Pengantar Studi Ilmu Administrasi publik. Jakarta: Gunung Agung.

Ledvina V. Carino. 2004. Organization and Management in The Public Sector, Alih Bahasa. Jakarta:Grasindo.

Nunnally, J., 1967. Psycometric Theory, McGraw Hill, New York.

Peraturan Menteri Keuangan No. 121/PMK.07/2020 tentang Batas Maksimal Kumulatif Defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah, Batas Maksimal Defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah, dan Batas Maksimal Kumulatif Pinjaman Daerah Tahun Anggaran 2021

Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER-33/PB/2018, tentang Pedoman Pembinaan Pelaksanaan Sistem Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Instansi Pada Kementerian Negara/ Lembaga

Sucipto, 2013, “Penilaian Kinerja Keuangan”, Jurnal Ekonomi & Bisnis, FE Universitas Sumatera Utara, Medan.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2003, tentang keuangan negara

Zulaikha. 2018. Pengaruh Interaksi Gender, Kompleksitas Tugas dan Pengalaman Auditor Terhadap Audit Judgment. (Sebuah Kajian Eksperimental Dalam Audit Saldo Akun Persediaan).SNA 9 Padang.

Diterbitkan

22-07-2024

Cara Mengutip

Agustinus, J. (2024). Elaborasi Manajemen Keuangan Dan Implementasi Akuntabilitas Bendahara Terhadap Penyerapan Anggaran Belanja Pada Dinas Sosial Kota Jayapura. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 16(2), 15–27. https://doi.org/10.55049/jeb.v16i2.301

Terbitan

Bagian

JURNAL VOLUME 16 NOMOR 2 JULI 2024

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama