PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PAJAK PAPUA DAN MALUKU
DOI:
https://doi.org/10.55049/jeb.v11i2.98Kata Kunci:
Budaya Organisasi, Iklim Organisasi, Kinerja PegawaiAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk 1) Menganalisis dan menjelaskan pengaruh budaya organisasi dan iklim organisasi terhadap kinerja pegawai pada Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Papua dan Maluku. 2) Menganalisis dan menjelaskan pengaruh budaya organisasi dan iklim organisasi terhadap kinerja pegawai pada Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Papua dan Maluku. Hasil penelitian menunjukan bahwa Secara simultan variabel budaya organisasi dan iklim organisasi menunjukkan pengaruh yang signifikan dan positif terhadap kinerja pegawai pada Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Papua dan Maluku. Hal menunjukan bahwa budaya organisasi yang kuat serta iklim organisasi yang mendukung, maka mampu memberikan suatu dorongan bagi para pegawai untuk melakukan tugas dan tanggung jawab dengan baik sehingga dapat menghasilkan kinerja yang baik pula. Sedangkan secara partial variabel budaya organisasi menunjukkan pengaruh yang signifikan dan positif terhadap kinerja pegawai pada Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Papua dan Maluku. Hal ini mengindikasikan bahwa budaya organisasi yang kuat dapat memberikan semangat bagi pegawai dalam melakukan tugas dan tanggung jawab dengan baik sehingga dapat menghasilkan kinerja yang baik. Dan Secara partial variabel iklim organisasi menunjukkan pengaruh yang signifikan dan positif terhadap kinerja pegawai pada Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Papua dan Maluku. Hal ini mengindikasikan bahwa iklim organisasi yang baik dapat memacu pegawai dalam melakukan tugas dan tanggung jawab dengan baik maka dapat menghasilkan kinerja yang baik.
Unduhan
Referensi
BPKP, 2000, Pengukuran Kinerja, Suatu Tinjauan pada Instansi Pemerintah, Tim Study Pengembangan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah, Jakarta.
Dharma, S. ,2005, Manajemen Kinerja, falasafah Teori & Penerapannya, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.
Flippo, Edwin, B, 1994. Manajemen Personalia. Diterjemahkan oleh Moh. Masud, Edisi Keenam, Jilid 2, Penerbit Erlangga, Jakarta
Ghozali, Imam, 2005. Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS, Edisi Ketiga, Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang
H.M. Affandi, 2002, Pengaruh Iklim Organisasi terhadap Kepuasan Kerja, Komitmen dan Kinerja (Studi kasus Pada Pegawai di Lingkungan Kota Semarang.
Handoko, Tani T, 2000, Manajemen Personalia dan Sumber Daya manusia, BPFE, Yogyakarta
Lembaran Negara, 1993, Undang-undang Pokok Kepegawaian No. 8 Tahun 1993, Jakarta
Lee Huey Yiing and Kamarul Zaman Bin Ahmad, 2009, The moderating effects of organizational culture on the relationships between leadership behaviour and organizational commitment and between organizational commitment and job satisfaction and performance Faculty of Business and Accountancy, University of Malaya, Kuala Lumpur, Malaysia, Leadership & Organization Development Journal Vol. 30 No. 1.
Luthan Fred, 2006, Perilaku Orgnisasi, edisi Bahasa Indonesia Alih Bahasa; Vivin Andika dkk, Penerbit Andi, Jogyakarta
Mangkunegara, Anwar Prabu, 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Bandung: Remajaresdakarya.
Mardiasmo, 2002. Akuntansi Sektor Publik, Penerbit Andi. Yogyakarta
MC Maryati, Statistik Ekonomi dan Bisnis, UPP AMP YKPN Yogyakarta, 2001
Porter, R. M., and Steers, R. M., 1979, “The Measurement of Commitment” Journal of Vocational Behavior,
Mowday, R. T., Porter, L. W., and Steers, R. M., 1982. “Employee-Organization Linkages: The Psychology of Commitment, Absenteeism, and Turnover”. San Diego: Academic Press.
O’Reilly, C. A., and Chatman, J. 1986. “Organizational Commitment and Psychological Attachment: The Effect of Compliance, Identification and Internalization on Prosocial Behavior”. Journal of Applied Psychology,.
Ong,BP, 1979, Organizational Climate and Teachers Job Satisfaction in Residential and Non Residential Schools, Master Thesis Departemen of Extebsions Education Faculty Of Rducational Studies, Universiti Putra Malaysia.
Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D, Alfabeta Bandung, 2006
Riggio, Ronald E. 2000. Introduction to Industrial/Organizational Psychology, Third Edition, Printice Hall, Upper Saddle River, New Jersey 07458.
Robbin Stephens P, 1996, Perilaku Organisasi, Jilid 1 dan 2, Prehallindo, Jakarta
Robbins, Stephen P, 2006, Organization Behavior, Tenth Edition, Prentince-Hall, Molan B, Edisi Bahasa Indonesia, PT INDEKS Kelompok Gramedia.
Shadur Mark A, Kienzle Rene dan Rodwell John J, 1999, The Relationship Between Organizational Climate and Employee Perceptions of Involment: The Importance of Sypport, Group & Organizational Management
Simamora, Henry, 1996, Manajemen Sumber Daya manusia, STIE, YKPN, Yogyakarta
Sugiyono, 2002, Statistika untuk Penelitian, Alfabeta, Jakarta
Vardi Yoav, 2001, The Effect of Organizational Climate on Misconduct at Work, Journal of Business Ethics, Klumer Academic Publishers, Printer in thed Netherland.
Umar. Husein, 1998. Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis. Jakarta : Raja Grafindo Persada
Yousef, Darwish A. 2000. “Organizational Commitment : A Mediator of the Relationships of Leadership Behavior with Job Satisfaction and Performance in a non-western Country”. Journal of Managerial Psychology, Volume 15, Number 1 pp. 6-24.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2021 Yuyunita
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.